Ratih Megasari Singkarru Berjuang di Senayan, Tambah Kuota Bantuan Beasiswa
Ratih Megasari Singkarru SIARANNEWS.COM — Periode pertama diamanahkan rakyat Sulawesi Barat(Sulbar) sebagai Anggota DPR-RI di senayan, Ratih Megasari Singkarru telah memperjuangkan bantuan beasiswa kepada 300 ribu pelajar dan mahasiswa se-Sulbar. Berkat perjuangannya tersebut, Anggota Komisi X DPR-RI dari Fraksi Nasdem ini kembali terpilih di periode 2024-2029 dengan perolehan suara terbanyak se-Sulbar. Putri dari H.Hendra Singkarru […]
Read More