Diguyur Hujan Dua Jam, Kota Polewali Kebanjiran
Kota Polewali Kebanjiran SIARANNEWS.COM —- Kecamatan Polewali ibu kota Kabupaten Polewali Mandar (Polman) kebanjiran pasca diguyur hujan deras selama kurang lebih dua jam, Minggu 24 November 2024. Hujan deras yang dimulai sekira pukul 15.00 Wita mengakibatkan puluhan titik jalan di kawasan pusat kota Polewali terendam air setinggi 30 hingga 50 cm. hingga pukul 20.00 Wita […]
Read More